Lombok timur NTB/Nasional
Minggu 28/05/2023
Investigasintb.com
Keberadaan Klinik Kharista di Desa Apitaik Kec.Pringgabaya Kabupaten Lombok Timur seperti energi baru yang menambah semangat baru bagi warga masyarakat yang ada di desa Apitaik dan sekitarnya.
Klinik kharista yang tampil cantik dengan dominasi warna abu yang letaknya sangat setrategis terletak di jln.Raya Labuhan Lombok Apitaik Kec.Pringgabaya Lombok timur”.
Pembangunan Klinik Kharista bermula dengan rasa kepedulian dan empati kepada masyarakat khususnya kalangan ekonomi kurang mampu
sehingga Klinik Kharista ingin menjadi bagian terdepan dalam membangun sumber daya manusia yang sehat dan peduli tentang menjaga kesehatan dengan demikian di harapkan dengan kehadiran Klinik kharista bisa sebagai wadah mengatasi kesenjangan yang sering terjadi dalam mendapatkan pelayanan kesehatan di tengah masyarakat.
Proses perizinan di tahun 2021 Klinik Kharista mendapatkan izin operasional dengan nomor:503/3908/PMPTSP-IMB/09/2021 dan ini semua
tentunya memberikan dampak yang sangat positif dan sangat produktif dari segi pengembangan pelayanan kesehatan bagi masyarakat.
dengan proses panjang yang berjenjang dan tak cukup mudah serta dengan do’a dan kegigihan klinik kharista yang berlantai dua itupun akhirnya berdiri Suatu hal yang sangat perlu disyukuri.
Klinik Kharista yang bermotokan “Kesembuhan Datang Dari Allah, Kepuasan Pasien Kewajiban Kami”ini menjadi bukti simbol pengabdian klinik kharista kepada masyarakat
Rumah sakit ini kini terus meningkatkan fasilitas pelayanan untuk mengejar kepercayaan masyarakat klinik kharista yang berawal dari tempat pengobatan ingin menjelma menjadi klinik unggulan yang luar biasa.
(Red.Jurnalis Investigasintb.com)
Wrt:Reza ltm